Ini merupakan gerak parabola dan sekarang kita akan mencari beberapa hal mengenai waktu, ketinggian dan jaraknya..
Mari kita kerjakan!!
Waktu mencapai ketinggian maksimum
Rumus yang digunakan adalah :
Masukkan :
Ketinggian maksimum yang dicapai
Untuk mencari ketinggian maksimum, rumusnya seperti ini..
Ingat!!
Jarak mendatar maksimum yang dicapai
Soal :
1. Peluru ditembakkan dengan sudut 30⁰ dan kecepatannya 20 m/s.
Berapakah :
1. Peluru ditembakkan dengan sudut 30⁰ dan kecepatannya 20 m/s.
Berapakah :
- waktu yang dibutuhkan untuk mencapai ketinggian maksimum
- ketinggian maksimum yang dicapai
- jarak maksimum yang ditempuh
Mari kita kerjakan!!
Waktu mencapai ketinggian maksimum
Rumus yang digunakan adalah :
Masukkan :
- v₀ = 20 m/s
- θ = 30⁰
- g = 10 m/s²
Jadi waktu yang dibutuhkan untuk mencapai ketinggian maksimum adalah 1 sekon..
Ketinggian maksimum yang dicapai
Untuk mencari ketinggian maksimum, rumusnya seperti ini..
Ingat!!
- sin 30 = ½
Jadi ketinggian maksimum yang dicapai adalah 5 meter.
Jarak mendatar maksimum yang dicapai
Jadi, jarak mendatar yang ditempuh adalah 20√3 meter.
Baca juga :
Post a Comment for "Peluru Ditembakkan Dengan Sudut 300, Kecepatan Awal 20 m/s. Berapa Waktu Dititik Maksimum, Ketinggian dan Jarak Maksimumnya?"