Jika kecepatan "v" maka usaha "w". Jika ingin usahanya menjadi "2w", maka kecepatannya...

Dalam soal diketahui dua jenis besaran, yaitu kecepatan dan usaha. Nah, tugas kita adalah menentukan rumus mana yang ada kedua besaran tersebut.


Sudah terbayang rumusnya yang mana?

Yap...
Kita gunakan energi kinetik.

Energi itu sama dengan usaha, jadi kita boleh menggunakan rumus energi untuk menghitung usaha yang diperlukan.


Soal :

1. Sebuah benda memiliki kecepatan "v" dan melakukan usaha sebesar "w". Jika ingin usahanya menjadi "2w", berapakah kecepatan benda itu?


Ok..
Mari kita kerjakan.

Sekali lagi, usaha dan energi itu sama. Jadi kita gunakan rumus energi kinetik, karena di dalamnya ada kecepatan.

Ek = ½mv²

  • Ek = energi kinetik
  • m = massa benda
  • v = kecepatan benda



Membandingkan rumus

Karena ada dua kondisi, maka kita bandingkan saja rumus pada kondisi pertama dan kedua.

Diketahui :
  • Ek₁ =  w
  • v₁ = v
  • Ek₂ = 2w

Mari bandingkan rumusnya.








  • Massa "m" sama, sehingga bisa dicoret
  • ½ juga bisa sama-sama dihilangkan

Itulah perbandingan yang akan kita gunakan. Dan sekarang masukkan data-data yang diketahui pada soal.



Menghitung Energi kinetik kedua








  • "w" bisa dicoret









  • kalikan silang
  • v₂² dikali dengan 1
  • v² dikali dengan 2

Selanjutnya :
  • untuk mendapatkan v₂, akarkan yang disebelahnya







Nah, itulah kecepatannya agar usaha menjadi 2w.



Soal :

2. Usaha awal sebuah benda yang kecepatannya v adalah w. Jika ingin usahanya menjadi 9w, maka kecepatannya harus menjadi...



Membandingkan rumus

Kita gunakan rumus perbandingan ini.








Langsung masukkan data-data yang diketahui pada soal.


Menghitung Energi kinetik kedua

Diketahui :
  • Ek₁ =  w
  • v₁ = v
  • Ek₂ = 9w


  • kalikan silang
  • v₂² dikali dengan 1
  • v² dikali dengan 9

Kemudian :
  • Akarkan 9v² untuk mendapatkan v₂






Jadi, kecepatannya harus 3v untuk mendapatkan usaha 9w.


Baca juga ya :

Post a Comment for "Jika kecepatan "v" maka usaha "w". Jika ingin usahanya menjadi "2w", maka kecepatannya..."